Jumlah organisasi keolahragaan berbasis Olimpik yang memenuhi standar minimal keolahragaan Tahun 2024
Jumlah organisasi keolahragaan berbasis olimpik yang memenuhi standar minimal keolahragaan adalah total organisasi olahraga yang terkait dengan cabang olahraga yang masuk dalam daftar resmi Komite Olimpiade Internasional (IOC) dan telah memenuhi kriteria atau standar minimal yang ditetapkan oleh pemerintah atau otoritas keolahragaan terkait. Standar minimal tersebut mencakup aspek legalitas organisasi, kapasitas kelembagaan, kepatuhan terhadap regulasi nasional, keberlanjutan program pembinaan atlet, fasilitas olahraga yang memadai, dan tingkat partisipasi dalam kegiatan kejuaraan baik tingkat nasional maupun internasional.