Satuan Kerja

Asisten Deputi Tenaga dan Organisasi Keolahragaan

Asisten Deputi Tenaga dan Organisasi Keolahragaan

Informasi Dataset

Dataset Dipublikasi:

31/12/2024

Dataset Dimodifikasi:

16/01/2025

Dataset ID:

e2ad4404-e8de-44ab-93a6-8e68b7110ad1

Jumlah organisasi keolahragaan berbasis Olimpik yang memenuhi standar minimal keolahragaan Tahun 2024

Jumlah organisasi keolahragaan berbasis olimpik yang memenuhi standar minimal keolahragaan adalah total organisasi olahraga yang terkait dengan cabang olahraga yang masuk dalam daftar resmi Komite Olimpiade Internasional (IOC) dan telah memenuhi kriteria atau standar minimal yang ditetapkan oleh pemerintah atau otoritas keolahragaan terkait. Standar minimal tersebut mencakup aspek legalitas organisasi, kapasitas kelembagaan, kepatuhan terhadap regulasi nasional, keberlanjutan program pembinaan atlet, fasilitas olahraga yang memadai, dan tingkat partisipasi dalam kegiatan kejuaraan baik tingkat nasional maupun internasional.

Data dan Sumberdaya

Additional Info

Field Nilai
Produsen Data Asisten Deputi Tenaga dan Organisasi Keolahragaan
Akses Data Terbuka
Pembaruan Terakhir 16 Januari 2025
Tanggal Rilis 31 Desember 2024

There are no groups associated with this dataset

There are no groups associated with this dataset